Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2022

100 Universitas Terbaik di Indonesia Versi UniRank 2022

  Penilaian suatu kampus memang tergantung lembaga yang menilainya, Tapi kampus-kampus favorit biasanya selalu masuk dalam rangking teratas di lembaga pemeringkatan manapun.   Banyak sekali lembaga yang menilai suatu kampus atau universitas salah satunya adalah UniRank yang menyeleksi kampus dan saat ini merangking sekitar 13.000-an  perguruan tinggi di dunia.   Indikator pertama yang diseleksi oleh UniRank terhadap suatu universitas adalah akreditasi organisasi terkait pendidikan tinggi yang sesuai di setiap negara.   Kedua, Gelar sarjana bisa di tempuh selama 4 tahun atau gelar pascasarcana, Ke tiga melakukan perkuliahan secara tatap muka. tidak daring atau jarak jauh.   Tentu tidak semua kampus bisa mengikuti perengkingan ini, kecuali yang telah memenuhi kriteria diatas.  Berikut ini kami tampilkan 100 universitas terbaik di Indonesia versi UniRank. terdiri dari 52 kampus negeri dan 48 kampus swasta.    Berada di peringkat teratas dalam daftar itu adalah Universitas Indonesia (UI)

Traktiran Terakhir Bunda Dosen Terbaik Sepanjang Masa

Seperti biasa setiap pagi rutinitas yang aku lakukan adalah  siap-siap kerja hal yang paling awal setelah sampai kantor yang aku lakukan adalah menyalakan komputer. Sambil menunggu aku scroll-scroll sosmed dengan HP, sampai berhenti pada flayer memperingati hari guru yang jatuh pada 25 November 2022.  Mengingat tentang guru aku jadi teringat dengan seseorang yang sangat baik, seorang guru yang penuh santun, lemah lembut dalam berkata, dan selama aku mengenalnya tak pernah aku melihat Beliau menyakiti atau menyinggung orang lain. Dia adalah dosen yang pantas untuk dicontoh, sifatnya  ke ibuan, membuat orang-orang yang dekat dengannya nyaman dan tentram. oleh karena itu kami memanggilnya Bunda. Beliau adalah dosen sekaligus ketua prodi di kampus tempat aku bekerja. Aku mengenalnya sejak tahun 2016. Sejak saat itu aku banyak belajar sama beliau, salah satu belajar bagaimana menyelesaikan masalah-masalah prodi yang selalu bermunculan, bahkan yang satu belum selesai sudah muncul masalah yan

Kisah Inspirasi Kerja Keras Mahasiswa Yang Mengejar Mimpinya

  Hari itu udara sangat bagus cerah, mataharipun mulai hadir untuk menerangi bumi. Cahanya hangat sangat enak di badan, karena memang baru pukul 8.00 WIB. Aku pun bersiap-siap mulai bekerja dengan menghidupkan komputer di meja kantor, sembari menunggu komputer loading setelah semalaman tertidur. Pintu ku diketuk oleh salah seorang mahasiswi... akupun memberi isyarat menyuruhnya untuk masuk...diapun mengucapkan salam dan masuk. "waalaikum salam, ada yang bisa di bantu " jawabku... "Saya ingin melanjutkan kuliah saya pak, sebenarnya tinggal seminar hasil dan sidang, tapi ya begitu .." sudah mulai curcol... "Ya begitu gimana.... ?" tanya ku Biasanya kendalanya karena dosen susah ditemui, atau memang mahasiswa malas untuk mengerjakan skripsi, sehingga sampai tertunda sekian lamanya. "Ya begitu lah Pak banyak kendala emm ini Pak saya mau minta Berita Acara Seminar Proposal Saya" curcolnya Dari nomor stambuknya memang seharusnya dia sudah lulus 2 tahu

Membuat Postingan Di Blog Wordpress

 Assalamualaukum, kembali lagi di blog ini, kali ini saya akan membahas yang ringan-ringan saja yaitu Cara Membuat Postingan di Blog Wordpress. Postingan ini saya buat karena ada beberapa Dosen di tempat saya kerja bertanya bagai mana cara membuat post/tulisan di blog. Setiap dosen di wajibkan untuk membuat tulisan atau mengupload materi di blog dosen.  Kebetulan CMS yang di gunakan untuk blog dosen ini menggunakan wordpress,  Ngomong-ngomong soal wordpress ini adalah CMS yang sangat fenomenal di dunia blog. Salah satu alasan mengapa memilih memakai wordpress adalah open source, ramah dengan SEO, mudah di kelola, dan Banyak Plugin sesuai kebutuhan pengguna. Wes... kebanyakan mukadimahnya, sekarang langsung saja  LOGIN DI WORDPRESS Pertama buka alamat Blog misalnya alamat blognya  http://blogsaya.id/ , kemudian klik Log in atau cara cepatnya adalah  http://blogsaya.id/wp-admin,  Kita akan di hadapkan dengan tampilan sebagai berikut :  Kemudian masukan   username   dan  passw

TIPS CHAT KE DOSEN YANG BAIK & SOPAN

    Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,  Selamat datang kembali di blog bangno.my.id, kali ini saya ingin berbagi tips chat ke dosen yang baik dan sopan. kalian pernah gak si merasa bingung bagaimana caranya chat dengan dosen dan akhirnya kalian berkali-kali mengetik dan hapus lagi karena takut dianggap tidak sopan atau yang paling menangkutkan malah di baca doang tapi tidak di tanggapi. Dibaca.. tapi gak ditanggapi... kan sakit Sekarang yang menjadi pertanyaan adalah mengapa dosen tidak mau menanggapi, apa karena sibuk atau memang chat kita yang tidak efektif atau malah mengganggu waktu istirahat dosen.  Coba lihat lagi chat kamu dengan dosen, apakah bahasa yang digunakan sudah benar, atau waktu saat kamu chat di waktu-waktu yang tidak tepat, nah untuk itu ayo simak tips chat ke dosen yang baik dan sopan. 1. Awali Chat Dengan Ucapan Salam Hal pertama yang diucapkan untuk mengawali sebuah percakapan sebaiknya di buka dengan salam sembari menyebutkan gelar lawan bicara,  ‘  As

Tips Memeriksa Plagiat Menggunakan Turnitin

  Assalamualaikum, sebelum kita membahas Cara Memeriksa Plagiat Menggunakan Turnitin. Saya do'akan kalian semua dalam keadaan sehat dan bahagia, meskipun sampai saat ini perkuliahan kita masih dilakukan secara daring, jangan sampai mematahkan semangat kita untuk terus berjuang dalam menuntut ilmu, terlebih lagi bagi teman-teman yang sudah di ujung jalan alias skripsian, maju terus pantang menyerah     Apa itu turnitin?  Turnitin adalah sebuah program yang memiliki algoritma pencarian yang didesain oleh developernya untuk membandingkan kemiripan karya tulis. Jadi untuk saat ini setiap membuat karya ilmiah/skripsi, jurnal wajib lulus plagiarisme, hal ini bertujuan untuk melindungi karya ilmiah yang telah di patenkan tidak di jiplak/copy secara menyeluruh tampa mengikuti aturan yang ada. Turnitin sendiri memiliki 3 sumber utama dalam melakukan pembandingan. yaitu sumber internet (website, blog dan lain sebagainya), referensi akademik (jurnal, buku, publikasi ilimah, artikel) dan

Menggunakan Fungsi PROPER, LOWER dan UPPER MS EXCEL

    Selamat pagi semuanya semoga kalian dalam keadaan sehat dan bahagia dimanapun berada, kali ini saya ingin membuat catatan tentang cara Menggunakan  Fungsi PROPER, LOWER dan UPPER MS Excel. ketiga fungsi ini adalah untuk mengubah huruf dari kecil ke besar dan sebaliknya, yuk langsung saja... Fungsi PROPER pada excel adalah fungsi yang dipakai untuk mengubah huruf yang terletak di awal menjadi huruf Besar/Kapital, dan huruf mulai huruf kedua menjadi huruf kecil semua

7 Situs Web Download Template PPT Buat Presentasi Jadi Keren

Assalamualaikum, akhirnya bisa buat coretan lagi di blog ini, kali ini saya ingin membagikan beberapa situs web download template PPT atau power point gratis. Presentasi adalah kegiatan yang tidak asing lagi bagi kita yang berada di dunia kerja atau sebagai mahasiswa, presentasi sering sekali dilakukan misalnya saja untuk menunjukkan hasil tugas, capaian yang telah dikerjakan.  Untuk menunjang agar presentasi lebih keren, kita membutuhkan desain power point yang menarik.  Power point yang menarik secara tidak langsung bisa menjadi nilai lebih untuk sang pembicara dan audience akan lebih tertarik mengikuti apa yang pembicara akan sampaikan.  Tapi tidak semua orang  ahli dalam membuat desain, tapi jangan kuatir, karena saat ini banyak sekali situs-situs yang menyediakan template power point mulai yang gratis sampai yang berbayar, untuk lebih jelasnya  berikut ini kami rangkum tujuh situs penyedia tempalete power point keren dan gratis 1. Canva Canva adalah aplikasi desain yang sangat po